.

Hasbunallaahu wa ni`mal Wakiil La Haula Walaa Quwwata Illaa Billaah

Selasa, 03 Desember 2013

Permintaan hati

Muslimah itu anugerah terindah di dunia.
Ia lembut namun tdk lemah.
Kelembutannya bisa menenangkan hati seorang lelaki.
Ia tetap anggun & cantik tanpa memamerkan auratnya.
Ia Mempesona namun tetap bersahaja dan di hormati.
Ia tahu bagaimana menjaga izzah dirinya.
kata2nya laksana untaian mutiara.
Ia mengerti bagaimana menjaga akhlak & kemuliaannya.
Ia tahu bagaimana membahagiakan suami dan anak2nya dalam kondisi apapun jua.
Suka duka rumah tangganya ia jalani dgn penuh kesabaran & keikhlasan.
Ia selalu mensyukuri rezeki yg di peroleh suaminya baik kecil maupun besar.
Ia juga bisa menjaga diri dan pandangannya ketika suaminya tak ada di rumah.
Masakannya selalu di rindukan suami dan anak2nya.
Ia tak pernah lupa dgn Tuhan dan Rasulnya.
Ia juga tak pernah lupa dgn tahajud dan puasa sunahnya.
Sentuhan kasih putihnya membuat tentram laksana di surga.
Itulah yg membuatnya istimewa dibandingkan dgn wanita lainnya.
Kebeningan hatinya menyejukkan setiap orang yg memandangnya.
Ilmunya telah mengangkatnya menjadi permata terindah di dunia.
Dan aku berdo'a pada Allah....agar aku termasuk salah satu orang yg mendapatkannya.
Walau sungguh aku belum pantas mendapatkannya.
Karena dosaku yg terlalu banyak bak buih di lautan...........
Karena dosaku yg membumbung tinggi setinggi langit....
Pantaskah aku mendapatkannya ya Rabb.........????
Maka dari itu aku bersimpuh di hadapanMu.......
Ampunilah Segala dosa2ku ya Rabb..baik yg kecil maupun yg besar..
Baik yg di sengaja atau tidak di sengaja...
Baik yg di lakukan secara terang2-an atau sembunyi2.......
Karena hanya Engkau yg bisa mengampuni segala dosa2 ku...
Ya Rab terimalah taubatku.........
Telah ku sadari......
Sesungguhnya Engkaulah tujuan hidupku.....
Engkaulah tumpuan segala harapanku.....
Engkaulah cinta sejatiku.....
Hanya kepada-Mu aku memohon........kabulkanlah Do'ku ya Rabb......

Bandung 14 September 2009
( Oleh Dicky kinanzar )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar